Senin, 18 Juli 2011

Nenek 82 Tahun Coba Bunuh Diri Karena Pria Idaman Tolak Menikah

Nenek 82 Tahun Coba Bunuh Diri Karena Pria Idaman Tolak Menikah


Seorang nenek berusia 82 tahun asal Malaysia mengidamkan menikahi seorang pendeta di kuil. Demikian diberitakan China Press, Jumat (15/7/2011).
Dalam sebuah wawancara, nenek tua bernama Ting Ah Moi yang membuat heboh karena mengakui jatuh cinta ke seorang pendeta di kuil bernama Khong Chee Fook, akan bunuh diri untuk membuktikan jika ini merupakan cinta sejati dan akan abadi selamanya.
Namun, sang pendeta mengatakan dirinya tidak tahu apapun mengenai itu dan ia tak ingin menikahi perempuan itu.


Sumber

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Post